Polisi Buru KKB Pelaku Pembunuh 2 Anggota di Paniai Papua Tengah

Rabu, 20 Maret 2024 - 15:09 WIB
loading...
Polisi Buru KKB Pelaku...
Petugas gabungan melakukan penyisiran dan memburu pelaku penyerangan yang tewaskan dua anggota polisi di Kabupaten Paniai, Papua Tengah. Foto/Ilustrasi
A A A
PANIAI - Dua anggota polisi harus menjadi korban atas penyerangan yang diduga dilakukan oleh kelompok Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) pimpinan Aibon Kogoya di Kabupaten Paniai, Papua Tengah pada Rabu (20/3/2024) pukul 08.00 WIT pagi.

Kabid Humas Polda Papua, Kombes Pol Ignatius Benny Ady Prabowo memastikan bahwa pihaknya tengah melakukan penyisiran dan penyelidikan terkait kasus tersebut.

"Kami akan mengejar pelaku atau kelompok yang bertanggung jawab atas aksi ini. Mereka akan diproses sesuai dengan hukum yang berlaku,” kata Benny dalam keterangannya, Rabu (20/3/2024).

Baca Juga: 2 Polisi Gugur Ditembak KKB di Paniai Papua Tengah, 2 Senapan AK-47 Hilang

Ia mengatakan tindakan tegas akan diambil terhadap pelaku atau kelompok yang bertanggung jawab atas penyerangan tersebut.

Lebih jauh, ia menuturkan pihaknya kini tengah meningkatkan pengamanan di seluruh titik di Kabupaten Paniai untuk menghindari hal yang tidak diinginkan.

“Kami juga tengah meningkatkan pengamanan di seluruh titik di Kabupaten Paniai guna menghindari adanya hal-hal yang tidak diinginkan," jelasnya.



Sebelumnya, Dua anggota polisi bernama Bripda Arnaldobert dan Bripda Sandi Defrit harus gugur usai ditembak oleh Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) pimpinan Aibon Kogoya.

Dua polisi tersebut gugur saat menjaga landasan untuk helikopter di Kabupaten Paniai, Papua Tengah pada Rabu (20/3/2024) sekira pukul 08.00 WIT.
(ams)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Kontak Tembak di Puncak...
Kontak Tembak di Puncak Jaya, 2 Personel Satgas Ops Damai Cartenz-2025 Gugur
Aksi Damai, Badko HMI...
Aksi Damai, Badko HMI Sumbagsel Beri Polda Lampung Rapor Merah
2 Tersangka Kasus Dugaan...
2 Tersangka Kasus Dugaan Ijazah Palsu Dilimpahkan ke Kejari Lampung Selatan, Jadi Tahanan Kota
3 Jenderal Polisi Pimpin...
3 Jenderal Polisi Pimpin Pencarian Iptu Tomi S Marbun di Hutan Belantara Teluk Bintuni Papua Barat
Polisi Olah TKP di Tempat...
Polisi Olah TKP di Tempat Terakhir Hilangnya Iptu Tomi Samuel Marbun
Tokoh Masyarakat Papua...
Tokoh Masyarakat Papua Desak Aparat Tindak Tegas OPM
12 Jenazah Korban Pembantaian...
12 Jenazah Korban Pembantaian KKB Diserahkan ke Keluarga, Ini Identitasnya
11 Jenazah Pendulang...
11 Jenazah Pendulang Emas yang Dibunuh KKB Ditemukan di 5 Tempat Berbeda
9 Jenazah Korban Pembunuhan...
9 Jenazah Korban Pembunuhan KKB Papua Ditemukan, 2 Masih Dicari
Rekomendasi
Selamat! Fajar Juara...
Selamat! Fajar Juara MasterChef Indonesia Season 12
Ibadah Haji : Pakaian...
Ibadah Haji : Pakaian Ihram, Pengingat Kain Kafan dan Kematian
6 Syarat Menjadi Jaksa...
6 Syarat Menjadi Jaksa Agung, Nomor 4 Harus Berijazah Sarjana Hukum
Berita Terkini
Wakapolres Kuansing...
Wakapolres Kuansing Patah Tulang usai Ditabrak saat Tertibkan Balap Liar
Kasus Penyelundupan...
Kasus Penyelundupan di Batam Marak, Veritas Institute Desak Kapolri Tindak Tegas
Hari Museum Internasional...
Hari Museum Internasional 2025, Ketua AMI: Kepedulian Terhadap Warisan Budaya
Usung Semangat Perubahan-Transformasi,...
Usung Semangat Perubahan-Transformasi, 2 Tokoh Bergabung dan Perkuat Partai Perindo NTT
Sepekan Berlalu Pelempar...
Sepekan Berlalu Pelempar Batu ke Bus Persik Belum Terungkap, Apa Kendalanya?
Ibas: Museum Jembatan...
Ibas: Museum Jembatan Peradaban dan Masa Depan Bangsa
Infografis
Amerika Serikat Unjuk...
Amerika Serikat Unjuk Kekuatan Nuklir di Tengah Ketegangan Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved
OSZAR »